Faktor Faktor Yang Berhubungan Dengan Tingkat Pengetahuan Pasien Gagal Ginjal Kronik Pada Usia Dewasa di Klinik “X” Jakarta.

Yusuf, Yohanes Vindy (2012) Faktor Faktor Yang Berhubungan Dengan Tingkat Pengetahuan Pasien Gagal Ginjal Kronik Pada Usia Dewasa di Klinik “X” Jakarta. Undergraduate thesis, STIK Sint carolus.

[img]
Preview
Text (ABSTRAK)
abstrak.pdf

Download (1MB) | Preview
[img]
Preview
Text (BAB 1)
BAB I judul pengetahuan klinik x.pdf

Download (334kB) | Preview
[img] Text (BAB 2)
BAB II intr klinik x.pdf
Restricted to Registered users only

Download (515kB)
[img] Text (BAB 3)
BAB III pengetahuan klinik X.pdf
Restricted to Registered users only

Download (337kB)
[img] Text (BAB 4)
BAB IV klinik X.pdf
Restricted to Registered users only

Download (446kB)
[img] Text (BAB 5)
BAB V klinik x.pdf
Restricted to Registered users only

Download (471kB)
[img] Text (BAB 6)
bab 6.pdf
Restricted to Registered users only

Download (606kB)

Abstract

Penyakit Gagal Ginjal Kronik (GGK) menjadi penyakit yang perlu mendapat perhatian saat ini. Semakin bertambahnya kasus Gagal Ginjal kronik terutama pada dewasa pada usia 20-65 tahun menunjukan bahwa perlunya penanganan serta pemberitahuan secara dini mengenai penyakit Gagal Ginjal Kronik. Pemberian informasi pengetahuan yang baik dan tepat diharapkan dapat membantu mengurangi angka kejadian Gagal Ginjal Kronik. Maka peneliti melakukan penelitian dengan tujuan untuk mengetahui faktor-faktor yang berhubungan dengan tingkat pengetahuan pasien gagal ginjal kronik pada dewasa Penelitian ini dilakukan di Klinik “X” Jakarta. Penelitian dimulai dari tanggal 17 sampai dengan 20 desember 2012, dengan jumlah responden sebanyak 35 orang, secara kuantitatif dengan desain korelasional. Data diolah dan dianalisis dengan Chi Square dan Kendall Tau test. Hasil penelitian univariat dari 35 responden didapatkan 88,9% untuk tingkat pengetahuan kurang baik, 51,4% untuk umur 20-40 tahun, 57,1% untuk pendidikan :SD dan TK, 45,7 % untuk pekerjaan di swasta, 54,3% untuk sumber informasi,. Hasil penelitian dengan analisis bivariat menunjukan tidak ada hubungan yang bermakna antara usia dengan pasien GGK (p= 0,134), pendidikan dengan pasien GGK (p=0,137), pekerjaan dengan pasien GGK (p=0,600), sumber informasi dengan pasien GGK (p=0,803). Berdasarkan hasil penelitian yang diperoleh, maka disarankan untuk memberikan pengetahuan lebih baik kepada penderita Gagal Ginjal Kronik agar dapat mendapatkan penanganan yang sesuai dan kepada masyarakat umum agar terhindar dari penyakit Gagal Ginjal Kronik .

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Contributors:
ContributionContributors NameNIDN / NIDKEmail
Thesis advisorH, AnastasiaUNSPECIFIEDUNSPECIFIED
Thesis advisorSusilo, Wilhelmus HaryUNSPECIFIEDUNSPECIFIED
Uncontrolled Keywords: Umur, Pendidikan, Pekerjaan, Sumber Informasi, Gagal Ginjal Kronik, Gagal Ginjal pada Usia Dewasa.
Subjects: R Medicine > RT Nursing
Divisions: Nursing Undergraduate Study Program
Nursing Undergraduate Study Program
Depositing User: Dedy Andreas Harry Parasihan
Date Deposited: 22 Jul 2021 06:30
Last Modified: 22 Jul 2021 06:30
URI: http://repository.stik-sintcarolus.ac.id/id/eprint/939

Actions (login required)

View Item View Item