Gambaran Tingkat Kepuasan Pasien Terhadap Pelayanan Keperawatan Instalasi Gawat Darurat Di Rumah Sakit Mitra Keluarga Depok 2018

Mutiah, Erni (2018) Gambaran Tingkat Kepuasan Pasien Terhadap Pelayanan Keperawatan Instalasi Gawat Darurat Di Rumah Sakit Mitra Keluarga Depok 2018. Undergraduate thesis, STIK Sint carolus.

[img]
Preview
Text (ABSTRAK)
abstrak.pdf

Download (1MB) | Preview
[img]
Preview
Text (BAB 1)
NO. 11 BAB I.pdf

Download (181kB) | Preview
[img] Text (BAB 2)
NO. 12 BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (210kB)
[img] Text (BAB 3)
NO. 13 BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (481kB)
[img] Text (BAB 4)
NO. 14 BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (362kB)
[img] Text (BAB 5)
NO. 15 BAB V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (158kB)
[img] Text (BAB 6)
bab 6.pdf
Restricted to Registered users only

Download (281kB)
[img] Text (LAMPIRAN)
lampiran.pdf
Restricted to Registered users only

Download (895kB)

Abstract

Tingkat kepuasan pelanggan merupakan cermin dari kualitas pelayanan di rumah sakit. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Gambaran tingkat kepuasan di instalasi gawat darurat RS mitra keluarga depok. Penelitian ini menggunakan penelitian kuantitatif deskripsi analitik. Jumlah responden sebanyak 50 dengan menggunakan tehnik purposive sampling dilakukan pada tanggal 10-13 Agustus 2018, hasil menunjukan mayoritas jenis kelamin perempuan 58%, usia dewasa awal 26-35 tahun 46%, pekerjaan : karyawan swasta 30%,tidak bekerja 30%, dan pendidikan diploma 42%. Gambaran responden dilihat dari kepuasan pelayanan Instalasi Gawat Darurat Rumah Sakit Mitra Keluarga Depok 92 % puas. Responden yang puas dilihat dari dimensi mutu tanggible (72 %), dimensi mutu reability (68%), dimensi mutu responsivness (52 %), dimensi mutu assurance (78 %), dan dimensi mutu emphaty (54 %). Kesimpulannya hasil penelitian menunjukan gambaran tingkat kepuasan pasien terhadap pelayanan keperawatan IGD Rumah Sakit Mitra Keluarga Depok adalah 92 %. Saran untuk IGD adalah meningkatkan kemampuan berkomunikasi terapeutik perawat IGD, dengan megadakan pelatihan, seminar, workshop dan pelatihan kepuasan pelanggan (Caring). Saran bagi peneliti selanjutnya melakukan penelitian bukan hanya mencakup pelayanan di IGD saja melainkan juga gambaran pelayanan keperawatan di ruang rawat inap serta ruang poliklinik rawat jalan dan sample yang lebih banyak lagi

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Contributors:
ContributionContributors NameNIDN / NIDKEmail
Thesis advisorRasmana, SadaNIDN0308128601UNSPECIFIED
Thesis advisorWidani, Ni LuhNIDN0324057301UNSPECIFIED
Uncontrolled Keywords: dimensi mutu, pelayanan perawat dan tingkat kepuasan.
Subjects: R Medicine > RT Nursing
Divisions: Nursing Undergraduate Study Program
Nursing Undergraduate Study Program
Depositing User: Dedy Andreas Harry Parasihan
Date Deposited: 03 Jun 2021 05:04
Last Modified: 03 Jun 2021 05:04
URI: http://repository.stik-sintcarolus.ac.id/id/eprint/685

Actions (login required)

View Item View Item