HUBUNGAN KARAKTERISTIK IBU PESERTA SENAM HAMIL DAN TIPE PERSALINAN DI RS X BEKASI 2017

WAHYUNI, INDRI (2018) HUBUNGAN KARAKTERISTIK IBU PESERTA SENAM HAMIL DAN TIPE PERSALINAN DI RS X BEKASI 2017. Undergraduate thesis, STIK Sint Carolus.

[img]
Preview
Text (abstrak)
ABSTRAK.pdf

Download (3MB) | Preview
[img]
Preview
Text (bab i)
11. NO. 11 BAB I.pdf

Download (280kB) | Preview
[img] Text (bab ii)
12. NO. 12 BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (453kB)
[img] Text (bab iii)
13. NO. 13 BAB III.pdf
Restricted to Registered users only

Download (301kB)
[img] Text (bab iv)
14. NO. 14 BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (280kB)
[img] Text (bab v)
15. NO. 15 BAB V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (347kB)
[img] Text (bab vi)
16. NO. 16 BAB VI.pdf
Restricted to Registered users only

Download (257kB)
[img] Text (daftar pustaka)
DAFTAR PUSTAKA.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)

Abstract

ABSTRAK Lamanya proses persalinan dapat di pengaruhi oleh banyak hal diantaranya tenaga, jalan lahir dan janin. Senam hamil merupakan salah satu faktor yang dapat mempengaruhi proses persalinan karena memberikan dampak terhadap power yang digunakan ibu saat bersalin. Gerakan-gerakan senam hamil telah di sesuaikan untuk kenyamanan dan keamanan ibu hamil, sehingga tidak beresiko bagi ibu dan calon bayi di dalam kandungan. Di RS X Bekasi jumlah persalinan antara November 2016 sampai April 2017 terdapat 365 persalinan normal dan 349 persalinan sectio caesarea. Tujuan dari penelitian yaitu mengetahui hubungan karakteristik ibu peserta senam hamil dan tipe persalinan di RS X. Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif korelatif dengan desain penelitian yaitu cross sectional, serta menggunakan pendekatan kuantitatif non eksperimental. Sampel dalam penelitian sebanyak 425 responden yang diambil dengan teknik total sample serta diambil dari data sekunder rekam medis antara bulan Agustus sampai November 2017. Analisa yang digunakan adalah uji Chi-Square untuk menguji hubungan antara variabel independent dan dependent dengan tingkat kemaknaan 0,05. Dari hasil uji Chi-Square diperoleh hasil ada hubungan bermakna antara karakteristik responden (usia, pendidikan, pekerjaan, paritas) serta senam hamil (p-value= 0,000) dengan tipe persalinan. Senam hamil dapat membantu persalinan sehingga ibu dapat melahirkan tanpa kesulitan serta menjaga ibu dan bayi sehat setalah melahirkan. Senam hamil sangat diperlukan oleh ibu terutama pada primigravida untuk mempersiapkan fisik dan mental ibu dalam menghadapi persalinan serta instruktur senam dan petugas kesehatan sangat berperan terhadap berlangsungnya hasil yang akan didapatkan oleh ibu. Kata kunci: Senam Hamil, Tipe Persalinan. Daftar Pustaka : 13 buku, 11 jurnal (2004-2016). ABSTRACT The duration of labor can be influenced by many things such as energy, birth canal, and fetus. Gymnastics pregnancy is one of the factors that can affect the process of labor because it gives an impact on the power used during maternity mothers. Pregnant gym movements have been adapted for the comfort and safety of pregnant women, so it is not at risk for the mother and baby in the womb. In X hospital Bekasi, the number of deliveries between November 2016 and April 2017 was 365 normal deliveries and 349 cesarean births. The purpose of this research is to know the relationship between the characteristic of pregnant gymnastics participants and type of delivery in “X” hospital, Bekasi. This research is a descriptive correlative research with cross-sectional research design and using nonexperimental quantitative approach. The sample in this research is 425 respondents taken with total sample technique and taken from secondary data of medical record between Augusts until November 2017. The analysis used is the Chi-Square test to test the relation between the independent variable and dependent on the level of significance 0,05. The result of Chi-Square test shows that there is a significant correlation between respondent characteristic (age, education, job, parity) and pregnancy exercise (p-value = 0,000) and type of delivery. Gymnastics pregnancy can help delivery so that mother can give birth without difficulty and keep mother and baby healthy after giving birth. Pregnancy gymnastics is needed by mothers especially in primigravida to prepare physically and mentally mother in facing childbirth, a gymnastics instructor and health officer really play a role in progressing result which will be obtained by mother. Keywords: Gymnastics Pregnancy, Type of delivery. References: 13 books, 11 journals (2004-2016).

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Contributors:
ContributionContributors NameNIDN / NIDKEmail
Thesis advisorRasmada, SadaUNSPECIFIEDUNSPECIFIED
Thesis advisorPurwarini Acihayati, JustinaUNSPECIFIEDUNSPECIFIED
Uncontrolled Keywords: Senam Hamil, Tipe Persalinan
Subjects: R Medicine > RT Nursing
Divisions: Nursing Undergraduate Study Program
Nursing Undergraduate Study Program
Depositing User: Marcus Dwi Supriyanto, S.I.P.
Date Deposited: 22 Sep 2020 04:22
Last Modified: 08 Jan 2021 13:03
URI: http://repository.stik-sintcarolus.ac.id/id/eprint/554

Actions (login required)

View Item View Item