Faktor-faktor yang berhubungan dengan perilaku Standart Precaution : cuci tangan karyawan diruang Intensive (ICU,NICU,PICU,IMC )RS.X , Jakarta 2013

INDAYANI, INDAYANI (2013) Faktor-faktor yang berhubungan dengan perilaku Standart Precaution : cuci tangan karyawan diruang Intensive (ICU,NICU,PICU,IMC )RS.X , Jakarta 2013. Undergraduate thesis, STIK Sint Carolus.

[img]
Preview
Text (ABSTRAK)
JUDUL-067.pdf

Download (38kB) | Preview
[img]
Preview
Text (BAB I)
BABI(1-3)068.pdf

Download (115kB) | Preview
[img] Text
BABII(4-8)068.pdf
Restricted to Registered users only

Download (128kB)
[img] Text (BAB III)
BABIII(9-17)068.pdf
Restricted to Registered users only

Download (172kB)
[img] Text (BAB IV)
BABIV+068.pdf
Restricted to Registered users only

Download (97kB)
[img] Text (LAMPIRAN)
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only

Download (214kB)

Abstract

Infeksi nosokomial (HAIs) masih merupakan masalah terbesar diRS, salah satu strategi yang digunakan adalah kebersihan tangan. Adapun penelitian ini menguji faktor–faktor yang berhubungan dengan perilaku standart precaution : cuci tangan perawat dan dokter ruang Intensive RS.X selama bulan Desember 2012 - Januari 2013. Metodenya cross sectional dengan sampel perawat dan dokter, yang sesuai kriteria inklusi 59 responden. Variabel yang dikaji : pengetahuan, fasilitas, dan pelatihan. Berdasarkan hasil statistik penelitian ditemukan hubungan antara pengetahuan dengan perilaku p-value 0,000, fasilitas dengan perilaku dengan p-value 0,056, dan pelatihan dengan perilaku p-value 0,724, maka tidak terdapat hubungan . Disarankan pada petugas agar komitmen melakukan cuci tangan secara 6 langkah dan sesuai 5 moment (five moment).

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Standart Precaution –Perilaku –cuci tangan
Subjects: R Medicine > RT Nursing
Divisions: Nursing Undergraduate Study Program
Nursing Undergraduate Study Program
Depositing User: Veronika Yuli
Date Deposited: 17 Jul 2020 05:14
Last Modified: 21 Jan 2021 07:32
URI: http://repository.stik-sintcarolus.ac.id/id/eprint/465

Actions (login required)

View Item View Item