Faktor-Faktor yang Berhubungan dengan Pengetahuan Warga Tentang Hepatitis B di RT 013, Kel. Waso, Kec. Langke Rembong, Kab. Manggarai, Flores-NTT

Jahor, Maria Auxiliadora Aniva (2015) Faktor-Faktor yang Berhubungan dengan Pengetahuan Warga Tentang Hepatitis B di RT 013, Kel. Waso, Kec. Langke Rembong, Kab. Manggarai, Flores-NTT. Undergraduate thesis, STIK Sint carolus.

[img]
Preview
Text (ABSTRAK)
abstrak.pdf

Download (644kB) | Preview
[img]
Preview
Text (BAB 1)
BAB I.pdf

Download (180kB) | Preview
[img] Text (BAB 2)
BAB II.pdf
Restricted to Registered users only

Download (284kB)
[img] Text (BAB 3)
bab 3.pdf
Restricted to Registered users only

Download (246kB)
[img] Text (BAB 4)
BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (269kB)
[img] Text (BAB 5)
BAB V.pdf
Restricted to Registered users only

Download (278kB)
[img] Text (BAB 6)
bab 6.pdf
Restricted to Registered users only

Download (106kB)
[img] Text (LAMPIRAN 1)
lampiran A.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[img] Text (LAMPIRAN 2)
lampiran B.pdf
Restricted to Registered users only

Download (650kB)

Abstract

Hepatitis B merupakan penyakit infeksi pada hati yang disebabkan oleh virus hepatitis B (VHB). Indonesia masuk dalam kategori daerah endemisitas tinggi penularan hepatitis B dan menduduki peringkat ke 3 dunia. Peningkatan prevalensi hepatitis B disebabkan oleh banyak faktor. Satu diantaranya yakni kurangnya pengetahuan seseorang tentang hepatitis B. Tujuan penelitian ini adalah diketahui faktor-faktor yang berhubungan dengan pengetahuan warga tentang hepatitis B di RT 013, Kel. Waso, Kec. Langke Rembong, Kab. Manggarai, Flores-NTT. Desain penelitian yang digunakan adalah cross sectional. Responden penelitian berjumlah 76 orang yang diambil dengan tekhnik purposive sampling dan kuisioner sebagai alat pengumpul data. Hasil Univariat penelitian menunjukkan bahwa responden terbanyak adalah perempuan (51,3%), sumber informasi tentang hepatitis B berasal dari selain petugas kesehatan (72,4%), mayoritas usia responden adalah >40-65 tahun (50,0%), berpendidikan tinggi (50,0%), dan responden memiliki pengetahuan yang baik tentang hepatitis B (56,6%). Hasil bivariat dengan uji statistik Chi Square dan Kendall’s Tau menunjukkan bahwa tidak ada hubungan bermakna antara jenis kelamin dan usia dengan pengetahuan tentang hepatitis B (p=0,064 & p=0,154), namun ada hubungan bermakna antara sumber informasi dan pendidikan dengan pengetahuan tentang hepatitis B (p=0,005 & p=0,000). Disarankan, pelayanan keperawatan di Puskesmas dapat mengadakan program promosi kesehatan tentang hepatitis B melalui penyuluhan, poster, dan pembentukan kader yang membantu peningkatan pengetahuan warga tentang hepatitis B sehingga warga dapat mengubah pola hidup menjadi lebih baik.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Contributors:
ContributionContributors NameNIDN / NIDKEmail
Thesis advisorWijayanti, C. DwianaNIDN0330037501UNSPECIFIED
Thesis advisorSusilo, Wilhelmus HaryUNSPECIFIEDUNSPECIFIED
Uncontrolled Keywords: Pengetahuan, Hepatitis B, Faktor
Subjects: R Medicine > RT Nursing
Divisions: Nursing Undergraduate Study Program
Nursing Undergraduate Study Program
Depositing User: Dedy Andreas Harry Parasihan
Date Deposited: 06 Aug 2021 05:04
Last Modified: 06 Aug 2021 05:04
URI: http://repository.stik-sintcarolus.ac.id/id/eprint/1026

Actions (login required)

View Item View Item